Menyongsong Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Yang Ke 78 Distrik Tomu Gelar Sejumlah Kegiatan

Bintuni – jurnalpolisi.id

Fredrik Paduai,S.Sos.MM. Kepala Distrik Tomu, Yang Juga Menjabat PLT Dukcapil Kabupaten Teluk Bintuni itu, saat di hubungi Tim Media ini Sejak Selasa 15/08/2023 Melalui Via Watchap nya itu.

Kata, Fredrik, Riak Rial HUT RI ke 78 diwarnai Dengan Berbagai kesiapan di distrik tomu, Dengan Melibatkan polsek Aranday Tomu dan Koramil Tomu kami membentuk Panitia HUT RI ke 78 Tahun 2023 yg di ketuai oleh bpk Moh. Jen Kosepa ( PJ kepala Kampung Persiapan Ayot.

Selain itu, Pelatihan dan pembinaan Paskibra yg telah kami kukuhkan sejak tgl 15 Agustus tahun 2023, kegiatan Volly putra putri umum, kegiatan putsal untuk junior umur 12 -15 tahun dan umum, lomba yospan untuk pelajar dan umum, lomba pendidikan dari TK sampai SMA yakni, mewarnai untuk TK samp SD kelas 4, cerdas cermat, puisi, pidato untuk SD kelas 5 samp SMA.

Menurut Fredrik, Kegiatan itu Berlanjut dengan pengukuhan paskibra dalam rangka upacara tgl 17 Agustus 2023, Upacara tabur bunga di jetty sebyar rejosari dan sore hari upacara penurunan bendera dan pada tgl 19 Agustus nanti akan dilaksanakan Acara Resepsi dan Syukuran HUT kemerdekaan RI ke 78 sekaligus pembagian hadia untuk semua Jenis mata lomba.

Pihaknya berharap dengan momentum Kemerdekaan Republik Indonesia yang 78 Tahun itu dapat membina, mendidik dan menanamkan rasa cinta akan negeri ini agar tetap berkarya dan terus melakukan hal hal yang baik demi pembangunan di atas tanah papua terlebih khusus kab teluk. Tutupnya

(Buce JPN)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *