Gelar Sidang Dugaan Indikasi Korupsi Pada Pembangunan Proyek Hibah Australia SPAL D_T, Masyarakat Harapkan Solusi Terbaik
Batanghari – jurnalpolisi.id
Sesuai dengan Pemberitaan yang mencuat oleh beberapa media pada tanggal 13 Juni 2022.terkait masalah sidang lanjutan Perkara tindak pidana korupsi pembangunan proyek hibah dari Australia SPALD_T.
Sidang lanjutan tersebut sudah di jelaskan jadwalnya yaitu pada tanggal 20 Juni 2022 di Pengadilan Tipikor Jambi.
Menurut penjelasan dari saksi Perkara yang berinisial S . perkara tindak pidana korupsi ini Tetap kami pantau secara konsisten selalu berbuat Ofjektif dan akan terus mengiringi di setiap proses – proses sampai dengan kepengadilan.
Harapan kami Jangan sampai ada muncul indikasi Permainan penegakan hukum.
Dan tetap perpegang teguh pada logika hukum dan azas – azas keadilan yg sebagai mana mestinya agar nantinya produk hukum ini dapat dirasakan oleh masyarakat dan tidak tajam kebawah dan tumpul keatas,” kata S
“Saya termasuk warga yang terdampak,
Berharap kepada Pemerintah dan penegak hukum agar Bisa memberikan solusi kepada kami selaku warga yang terdampak Negatif dan mudarat dari pembangunan IPAL dan permasalahan ini. pungkas S
Sejak berita ini dirilis ,proses persidangan dan pemanggilan para saksi masih berlangsung dan masyarakat setempat warga kelurahan teratai khususnya rt 25 tempat lokasi SPALD- T dibangun berharap solusi terbaik dan menunggu hasil akhir dari proses persidangan di tipikor Provinsi Jambi.
(Sabili)