Bupati Kabupaten Teluk Bintuni Ir. Petrus Kasihiw MT memberikan sambutan dalam Acara Ulang Tahun Kabupaten Teluk Bintuni yang ke 19.
Juni 10, 2022
Keterangan Foto: Bupati Kabupaten teluk Bintuni Ir. Petrus Kasihiw MT menyerahkan hadia bagi pemenang lomba
BINTUNI – jurnalPolisi.Id
Bupati Kabupaten Teluk Bintuni Ir. Petrus Kasihiw MT menyampaikan sambutan dalam Acara malam Rama Tama Ulang Tahun Kabupaten Teluk Bintuni yang ke 19. Acara tersebut di warna pentas Seni Oleh masyatakat adat 7 suku, Fasion Show turut di tampilkan 5 suku dalam acara tersebut.
Bertempat di Gelandang Argosigemerai SP5 Distrik Bintuni Timur, Kabupaten Teluk bintuni, Provinsi Papua Barat, Kamis 9/6/2022 Turut Hadir Bupati kabupaten teluk Bintuni, Kapolres Bintuni, Dandim 1608 bintuni, Kejari Bintuni, Pimpinan Dan Anggota DPRD Kabupaten Teluk Bintuni, Forum Komunikasih Pimpinan Daerah Kabupaten teluk Bintuni, Rombongan pemerintah daerah kabupaten Fak – fak, Ketua Tim TP PKK kabupaten Teluk Bintuni, Pimpinan BUMN dan BUMD, Tokoh Adat Tuju Suku Bintuni, Toko Agama Kabupaten Teluk Bintuni, Organisasi Kemasyarakatan Bintuni, Organisasi Pemuda Bintuni, Masyarakat Kabupaten teluk Bintuni.
Kegiatan itu bertujuan untuk memperingati Hari ulang tahun kabupaten teluk bintuni yang ke 19 dengan mengusung tema: “tingkatkan kebersamaan dan etos kerja pulihkan ekonomi”, selain itu kegiatan tersebut menampikan sejumlah atraksi dari masyatakat adat tuju suku dan suku lain yang ada di bintuni, di sertai penyerahan hadia untuk pemenang lomba.
Mengawali sambutan, Bupati menyampaikan Puji syukur pada Tuhan yang maha Esa atas berkat dan Ridhonya Semua masyatakat Kabupaten teluk bintuni hidup dalam kedamaian dan kekeluargaan.
Bupati dalam sambutan tersebut menyapaikan, hari ini kabupaten teluk bintuni telah memasuki usia 19 tahun, iya mengatakan kabupaten ini sudah bertumbu dewasa, dirinya mengajak semua masyarakat kabupaten teluk bintuni untuk patut besyukur atas parayaan ulang tahun kabupaten di tanah sisar matiti ini.
Selain itu bupati mengatakan, sejak dua tahun lalu kita semua di landa pandemi Covid 19 sehingga di dua tahun sebelumnya tidak ada kegiatan seperti hari ini, dirinya menambakan kita tengah ada dalam melewati masa pandemi sehingga saat ini kita semua ada di masa endemi sehingga hal ini dapat memungkinkan masyarakat untuk berkumpul besama Pemerintah daerah dalam memeriakan ulang tahun kabupaten teluk bintuni yang ke 19
Bupati juga menyapaikan ucapan syukur dan rasa hormat kepada parah pendiri kabupaten ini, yang mana parah pendiri kabupaten tersebut telah berjuang mendirikan dan membentuk kabupaten ini telah memasuki usia 19 tahun, Banyak tantangan dan cobaan yang kita hadapi bersama namun kita terus kobarkan api semangat baik dalam pemerintahan maupun bermasyarakat, menuju masyatakat bintuni yang damai, Maju, Produktif dan berdaya saing, dan terus membangun gotong royong, terpatri dalam Bermasyarakat.
Bukan hanya itu, bupati menyampaikan kepada semua pihak untuk terus meningkatkan Kebersamaan dan etos kerja serta memulihkan ekonomi masyatakat, dengan tema ini kiranya dapat mengingatkan kita dalam menjiwai tugas dan tanggung jawab kita, baik pemerintah daerah maupun masyarakat untuk melayani masyarakat di tengah krisis ekonomi dari dampak pandemi Covid 19.
Selain itu orang no satu di jajaran pemerintahan itu menambakan, pada periode kedua, baru di lakukan penyegaran atas di lantiknya 276 bidang di jajaran birokrasi untuk menduduki pejebat oprator dan pejabat pengawas di lingkungan pemerintahan kabupaten teluk bintuni, dirinya berharap dengan pelantikan tersebut dapat memberikan penyegaran di jajaran pemerintah daerah, agar dapat melayani masyarakat secara profesional, membantu Bupati dan Wakil Bupati dalam pengabdian untuk memberikan pelayanan terbaik bagi masyatakat di kabupaten ini.
Bupati berharap kepada seluruh masyarakat kabupaten teluk bintuni, untuk saling bahu membahu, tolong menolong, selalu menunjukan semangat gotong royong, sikap kepudulian yang tinggi, tentu kita semua akan memulihkan ekonomi masyatakat secara bersama – sama, dalam rangka mewujudkan kabupaten teluk bintuni yang Damai, maju, produktif dan berdaya saing. Tutupnya.
(Buce Remetwa)