Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Terima Gelar “Datok Praja Indra Negeri” dari Kerapatan Adat Kesultanan Langkat

Langkat – jurnalpolisi.id Pj. Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP, M.AP, resmi menerima gelar adat “Datok Praja Indra Negeri” dari Kerapatan Adat Kesultanan Negeri Langkat. Upacara penganugerahan ini digelar di Jentera Malay, Rumah Dinas Bupati Langkat pada Rabu (13/11/2024) sore. Gelar “Datok Praja Indra Negeri” yang diberikan kepada Faisal Hasrimy memiliki makna pemimpin yang…

Read More

Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Sambut Silaturahmi PT Pertamina EP Pangkalan Susu: Dorong Kebangkitan Minyak Langkat

Stabat, jurnalpolisi.id Penjabat Bupati Langkat, H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP, menerima kunjungan silaturahmi dari Field Manager PT Pertamina EP Pangkalan Susu, Edwin, di Rumah Dinas Bupati Langkat pada Selasa (12/11/2024). Pertemuan ini bertujuan untuk memperkenalkan Field Manager yang baru dilantik serta memaparkan rencana program besar yang akan dilaksanakan oleh Pertamina di Kabupaten Langkat. Dalam…

Read More

Pj Bupati Langkat Lepas Kontingen PORSADIN VI, Siap Harumkan Nama Sumut di Tingkat Nasional

Langkat – jurnalpolisi.id Penjabat Bupati Langkat, H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP, melepas secara resmi kontingen Pekan Olahraga & Seni Anak Diniyah (PORSADIN) VI dari Forum Komunikasi Diniyah Takmiliyah Kabupaten Langkat di Rumah Dinas Bupati Langkat, Selasa (12/11/2024). Kegiatan ini dilakukan menjelang keberangkatan kontingen santri Madrasah Diniyah Takmiliyah Awaliyah (MDTA) yang akan berlaga di ajang…

Read More

Suprayitno, Pj. Wali Kota Payakumbuh Sumringah: “Akhirnya Saya Bakal Berjabat Tangan dengan Presiden Prabowo”

Payakumbuh – jurnalpolisi.id Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) setelah melakukan penilaian bersama Tim Penilai Pusat menetapkan Kota Payakumbuh sebagai Percontohan Kota Anti Korupsi Tahun 2024, dengan kategori istimewa, skor nilai 94,75. Demikian Ketua Tim Penilai dari KPK, Friesmount Wongso, mengumumkan di Aula Ngalau Lt.3 Kantor Balaikota Payakumbuh. Pengumuman sakral dan satu-satunya untuk wilayah Sumatera itu disaksikan…

Read More

Polda Sumut Gagalkan 272 Kg Ganja Asal Aceh

SUMUT – jurnalpolisi.id Tim khusus Direktorat Reserse Narkoba Kepolisian (Poldasu) menggagalkan sebanyak 272 kilogram ganja yang berasal dari Provinsi Aceh. Pelaku yang diamankan adalah pria berinisial S (37) dan DA (30), warga Kabupaten Aceh Tenggara, Aceh. Kepala Bidang Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi, mengungkapkan di Medan, Minggu, 10 November 2024, bahwa penangkapan ini…

Read More

Bukittinggi Resmi Miliki Pustaka Digital

Bukittinggi – jurnalpolisi.id Pemerintah Kota Bukittinggi, resmi miliki perpustakaan digital, dengan branding PUSDIGI “Cakrawala Dalam Genggaman”. Inovasi ini di launching Pjs. Wali Kota di Aula Balaikota, Selasa, 12 November 2024. Pjs Wali Kota Bukittinggi, H. Hani Syopiar Rustam, dalam sambutannya menyampaikan, berdasarkan laporan World Population Review 2022, Indonesia memiliki rata-rata IQ sebesar 78,49, yang menempatkan…

Read More

Pengungkapan Kasus Curanmor Di Jember Dan Pasuruan, Tujuh Tersangka Diamankan

Surabaya -Surabaya,13 November 2024 – jurnalpolisi.id Polda Jawa Timur melalui Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) kembali berhasil mengungkap sejumlah kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di dua wilayah, yaitu Jember dan Pasuruan. Pengungkapan tersebut melibatkan tujuh orang tersangka yang terbagi dalam dua kelompok dengan modus operandi yang berbeda. Kepada wartawan, Kasubdit III Jatanras Polda Jatim, AKBP…

Read More

Bocah 7 Tahun di Banyuwangi Diduga Jadi Korban Pembunuhan dan Kekerasan Seksual

Banyuwangi, Jawa Timur – jurnalpolisi.id Kejahatan yang mengguncang nurani kembali terjadi di Desa Kalibaru Manis, Kecamatan Kalibaru, Banyuwangi. Seorang bocah perempuan berusia 7 tahun ditemukan dalam kondisi sekarat di sebuah kebun milik warga, diduga kuat menjadi korban kekejian seorang predator yang tak dikenal. Peristiwa mengenaskan ini mengguncang ketenangan warga setempat dan memicu kemarahan masyarakat luas….

Read More

Polres PurbaIingga Ungkap Kasus TPPO Modus Prostitusi Online

PurbaIingga – Jateng , jurnalpolisi.id Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Purbalingga berhasil mengungkap kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) dengan modus prostitusi online. Seorang tersangka diamankan berikut barang buktinya. Kapolres Purbalingga AKBP Rosyid Hartanto dalam konferensi pers, mengatakan bahwa Polres Purbalingga mengungkap kasus tindak pidana perdagangan orang yang modusnya berupa prostitusi online. Korban kasus ini…

Read More