Rutan Dumai Ikuti Pencanangan P2HAM Tahun 2024.

Pekanbaru – jurnalpolisi.id Rutan Dumai terus berupaya memberikan layanan publik berbasis HAM yang prima kepada masyarakat. Digelar Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Riau, Rutan Dumai kembali mencanangkan Pelayanan Publik Berbasis HAM ( P2HAM ) Tahun 2024, Rabu ( 28/02/2024 ) . Pada kesempatan ini, Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Riau, Budi Argap Situngkir, dalam menyampaikan…

Read More

Apresiasi Pengungkapan Kasus Pornografi Anak, Kompolnas: Contoh Baik Pengungkapan Perkara

Jakarta – jurnalpolisi.id Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mengapresiasi Polri atas pengungkapan pornografi anak sesama jenis jaringan internasional. Pengungkapan itu dilakukan tim penyidik Polresta Bandara Soekarno-Hatta bersama FBI. Hal itu disampaikan Anggota Kompolnas RI Irjen. Pol. (Purn) Pudji Hartanto Iskandar dalam kunjungan ke Polresta Bandara Soekarno-Hatta, Rabu 28/02/2024. “Ini menjadi catatan luar biasa. Kompolnas memberikan apresiasi…

Read More

Sambang Kamtibmas, Kapolresta Cirebon Pimpin Patroli Sepeda Motor dan Pengecekan Polsek Jajaran

Cirebon – jurnalpolisi.id Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, memimpin pelaksanaan patroli menggunakan sepeda motor, Kamis (22/2/2024). Patroli roda dua tersebut dilakukan selain dalam rangka pengenalan lingkungan juga sekaligus untuk memastikan keamanan di wilayah Kabupaten Cirebon. Bahkan, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, beserta jajarannya pun membagikan bantuan sosial berupa beras kepada masyarakat…

Read More

“Jokowi Bantah Kenaikan Pangkat Prabowo Akibat Transaksi Politik, Tegaskan Prosesnya Sesuai Hukum”

Jakarta – jurnalpolisi.id Presiden Joko Widodo (Jokowi) membantah pemberian kenaikan pangkat secara istimewa kepada Menteri Pertahanan Prabowo Subianto karena transaksi politik. Jokowi menegaskan, jika hal tersebut karena transaksi politik seharusnya diberikan sebelum penyelenggaraan Pemilu 2024 “Ya kalau transaksi politik kita berikan saja sebelum pemilu. Ini kan setelah pemilu jadi supaya tidak ada anggapan-anggapan itu,” ujar…

Read More

Diduga karena sakit, pengemudi mobil minubus tabrak kendaraan lain di depannya

Semarang – jurnalpolisi.id Kejadian kecelakaan yang diduga karena pengemudi kendaraan Mobil Suzuki APV dengan Nopol H 1821 MS mengalami sakit, terjadi di jalan Diponegoro Ungaran pada Rabu siang 28 Februari 2024. Pengemudi mobil APV yang diketahui bernama Pringgo (53 Th) warga Kota Semarang ini, diduga mengalami serangan jatung saat dirinya mengemudikan mobilnya dari arah Bawen…

Read More

Terjun Langsung Ke Pasar Tradisional, Babinsa Kelurahan Pattallassang Cek Harga Sembako

Takalar – jurnalpolisi.id Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Kodim 1426/Takalar Serda Saparuddin turun langsung ke Pasar Tradisional Pattallassang dalam rangka melakukan pengecekan harga Sembako sebagai Antisipasi ketersediaan kebutuhan sembako masyarakat menjelang Bulan Ramadhan khususnya di wilayah Kelurahan Pattallassang Kecamatan Pattallassang Utara Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan . Kamis, 29/2/2024. Disela-sela kegiatan Babinsa Kel. Pattallassang Serda Saparuddin mengatakan,…

Read More

DEKRANASDA Humbahas Ikuti Pameran Inacraft Di JCC Senayan

Humbahas – jurnalpolisi.id Dekranasda Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) Sumut ikut ambil bagian dalam pelaksanaan Pameran Inacraft Tahun 2024 bertempat di Hall B Stand Nomor 109 Jakarta Convention Center (JCC). Pameran berlangsung mulai tanggal 28 Februari sampai 3 Maret 2024. Hadir dari Humbahas, Ketua Dekranasda Ny Lidia Kristina Dosmar Banjarnahor, Kadis Kopenaker Nurliza Pasaribu dan lainnya….

Read More

Kodim 1426 Takalar Terus Laksanakan Kegiatan Kerja Bakti Di Pasar Bontorita

Takalar – jurnalpolisi.idKodim 1426/Takalar terus melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan Pasar bersama instansi Terkait serta masyarakat, kali ini yang jadi sasaran yaitu Pasar Tradisional Bontorita Desa Bontomangape Kecamatan Galesong Kabupaten Takalar. Provinsi Sulawesi Selatan Kamis, 29/02/2024. Kapten Inf Muh. Nur Pasiter Kodim 1426/Takalar yang memimpin langsung kegiatan kerja bakti menyampaikan terimakasih Atas kehadiran Bapak/Ibu Semua…

Read More

Bupati Aceh Timur Dampingi Menteri Mensos Ibu Risma Serahkan Bantuan Senilai 1,9 Milyar

Aceh Timur 29 02 2024 – jurnalpolisi.idKementerian Sosial RI gandeng Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas dari pembaca untuk menanggulangi kebutuhan masyarakat, salah satunya di Desa Seuneubok Simpang, dan Desa Dama Pulo Dua Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh Timur. Dari hasil media scanning dan kemudian dilakukan assesment bahwa terdapat 11 rumah yang masuk dalam kategori tidak layak…

Read More