Tak Sampai 24 Jam, Polisi Berhasil Amankan Tersangka Begal Payudara di Malang

MALANG – jurnalpolisi.id Aparat Kepolisian Resor Malang, Polda Jatim, berhasil mengamankan seorang terduga pelaku begal payudara yang sempat viral di Kecamatan Dau, Kabupaten Malang, Sabtu (9/3/2024). Kasus ini telah diproses dan dilakukan penahanan terhadap tersangka. “Saat ini untuk pelaku sudah kami tetapkan sebagai tersangka dan akan dilakukan penahanan,” kata Kaurbinops Satreskrim Polres Malang, Iptu Ahmad…

Read More

Ketua MUI KH Anwar Iskandar : Pemilu 2024 Sudah Berjalan Dengan Baik

SURABAYA – jurnalpolisi.id Pasca pemungutan suara Pemilu 2024 dan menyambut Bulan suci Ramadhan 1445 H / 2024, Ketua MUI K.H. Anwar Iskandar mengajak seluruh elemen Masyarakat, para Kyai,Ustadz dan para Ulama untuk dapat mengutamakan kepentingan yang lebih besar yaitu masyarakat yang bersatu, damai dan diridhai oleh Allah SWT. Hal itu disampaikan oleh K.H. Anwar Iskandar…

Read More

Tanggap Bencana, Polres Kediri Kota Beri Bantuan Untuk Warga Terdampak Tanah Longsor

KEDIRI KOTA – jurnalpolisi.id Sejumlah Personel Polres Kediri Kota menyambangi dan memberikan bantuan korban bencana alam tanah longsor yang menimpa rumah warga di Desa Kanyoran, Kecamatan Semen Kabupaten Kediri, Minggu (10/2) Pagi Dalam kedatangannya tersebut, petugas yang dipimpin Kabag Ops Kompol Abraham Sissik, S.Sos, S.H., M.H.bersama Kapolsek Semen Ni Ketut Suarningsih, S.H. melakukan gotong royong…

Read More

Operasi Keselamatan Semeru 2024, Polisi di Situbondo Beri Hadiah Pengendara Tertib

SITUBONDO – jurnalpolisi.id Polres Situbondo Polda Jatim terus melaksanakan sosialisasi tertib berlalu lintas kepada masyarakat dan pengendara dalam rangka Operasi Keselamatan Semeru 2024. Kegiatan ini meliputi pembagian brosur tata tertib berlalu lintas sebagai edukasi kepada masyarakat dan juga membagikan coklat kepada pengendara yang lengkap dan disiplin berlalu lintas di jalan. Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi…

Read More

Kapolres Nganjuk Terjunkan Tim Patroli Cipta Kondisi Dalam Rangka Libur Nyepi 2024

Nganjuk – jurnalpolsi.id Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., memimpin upaya menjaga keamanan selama libur Nyepi 2024 dengan menerjunkan tim patroli. Puluhan anggota polisi dari berbagai fungsi turut serta dalam operasi ini, yang dikoordinasikan oleh Kabagops Polres Nganjuk, Kompol Yusis Budi Krismanto, S.H., Senin (11/03/2024). Tim Patroli Cipta Kondisi ditugaskan untuk mengamankan area-area yang…

Read More

Sambut Ramadhan 1445 H Polda Jatim dan MUI Gelar Istighotsah Harmoni Kebangsaan Rawat Persatuan

SURABAYA – jurnalpolisi.id Dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadhan, Polda Jatim bersama Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Timur, menggelar Istighotsah Harmoni Kebangsaan “Merajut Ukhuwah Menyambut Ramadhan 1445 Hijriah” di Gedung Mahameru Mapolda Jatim,Sabtu malam (9/3). Kegiatan ini selain dihadiri Kapolda Jatim Irjen Pol Drs Imam Sugianto,M.Si dan para pejabat utama Polda Jatim serta Kapolres…

Read More

Pastikan aman arakan ogoh-ogoh Jelang hari raya nyepi, Polres Pesisir Barat lakukan pengamanan

Pesisir Barat Lampung – jurnalpolisi.id Polres Pesisir Barat melaksanakan pengamanan arakan Ogoh Ogoh oleh umat hindu dalam rangkaian kegiatan Hari Raya Nyepi 1946 Caka di dusun bali yoga pekon marang kecamatan pesisir selatan kabupaten pesisir barat. Minggu (10/03/24) Kapolres Pesisir Barat AKBP Alsyahendra S.I.K., M.H., melalui Kasihumas Polres Pesisir Barat Ipda Kasiyono S.E., M.H., mengatakan…

Read More

Polsek Cibungbulang Bersama Instansi Terkait dan Masyarakat Evakuasi Bocah Yang Tercebur ke Aliran Sungai Di Desa Pamijahan

Bogor- jurnalpolisi.id Sabtu tanggal 09 Maret 2024 jam 19.00 WIB TKP (Tempat Kejadian Perkara) kejadian terjadi diKap. Muara Rt. 02/02 Desa Cibunian, Kec. Pamijahan, Kab. Bogor, diketahui bocah berjenis kelamin laki-laki tercebur di aliran sungai di wilayah Desa Pamijahan, Kec. Cibungbulang, Kab. Bogor. Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S. SOs MM menjelaskan bahwa benar di laporkan…

Read More

Polsek Cisarua Bersama Instansi Terkait Lakukan Evakuasi Pasca Bencana Tanah Longsor Di Heha Waterfall Cisarua

Bogor – jurnalpolisi.id Senin, tanggal 11 Maret 2024 sekitar jam 07.45 WIB telah dilaporkan mengenai adanya bencana tanah longsor di tempat wisata Heha Waterfall Kap. Baru, Des. Cibeureum, Kec. Cisarua Kab. Bogor. Kapolsek CisaruaKompol Eddy Santosa, S.Pd., M.H. Menjelaskan berdasarkan laporan masyarakat tentang kejadian tersebut selanjutnya piket fungsi melakukan pengecekan TKP (Tempat Kejadian Perkara) dan…

Read More