Banjir Bukan Salah Pemerintahan Tapi Tanggung Jawab Pemerintahan

BANYUWANGI, – jurnalpolisi.id Musim penghujan menghampiri seluruh wilayah di Indonesia, salah satunya adalah Kabupaten Banyuwangi. Hujan lebat yang tak henti pun terjadi dan mengakibatkan meluapnya atau naiknya air ke permukaan misalkan menggenangi jalan, rendam pemukiman warga. Tentu fenomena ini terjadi bukan hanya di Banyuwangi, namun bisa jadi hampir di penjuru wilayah Indonesia. Hemat penulis ini…

Read More

Peringati Hari Ibu, Polsek Kemangkon dan Bhayangkari Gelar Baksos di Panti Asuhan

Purbalingga – jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati Hari Ibu, Polsek Kemangkon bersama Bhayangkari mengadakan kegiatan bakti sosial (Baksos). Kegiatan dilaksanakan di Panti Asuhan Nurussalam Desa Pelumutan, Kecamatan Kemangkon, Kabupaten PurbaIingga, Minggu (22/12/2024). Kapolsek Kemangkon Iptu Heri Iskandar mengatakan kegiatan peringatan Hari Ibu kali ini, Polsek Kemangkon bersama Bhayangkari melaksanakan bakti sosial di panti asuhan. Hal ini…

Read More

PMI Banyumas Gelar Temu Penggerak Donor Darah

Banyumas, – jurnalpolisi.id Palang Merah Indonesia Kabupaten Banyumas melalui Unit Donor Darah menyelenggarakan temu silaturahmi penggerak donor darah sukarela dan pendonor rhesus negatif, Sabtu 21 Desember 2024 di Gedung Prof. Roedhiro UNSOED Purwokerto. Kegiatan yang mengusung tema “Karena Kamu adalah Harapan Mereka” dibuka oleh Sekda Kabupaten Banyumas Dr Agus Nur Hadie, S.Sos M.Si dengan dihadiri…

Read More

Polsek Driyorejo Amankan Maling Sepeda Motor Beraksi di Toko Madura

Gresik – jurnalpolisi.id Polsek Driyorejo berhasil mengamankan maling sepeda motor yang beraksi di toko Madura, wilayah Krikilan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik. Pelaku diamankan beserta barang bukti di simpang empat Legundi. Kapolres Gresik AKBP Arief Kurniawan melalui Kapolsek Driyorejo AKP Musihram mengatakan, kejadian bermula pada hari Jum’at tanggal 20 Desember 2024 sekira pukul 04.00 wib. Pelaku…

Read More

Fraksi Partai Golkar DPRD Kota Padangsidimpuan Desak Penyelesaian Masalah Keuangan dan Tuntut Transparansi RAPBD 2025

Padangsidimpuan, jurnalpolisi.id Desember 2024 – Ketua Fraksi Partai Golkar DPRD Kota Padangsidimpuan, H. Purnadi, SE, memberikan tanggapan resmi usai penyampaian pendapat akhir Fraksi terhadap Rancangan APBD Tahun Anggaran 2025. Dalam keterangannya, H. Purnadi, SE, menegaskan bahwa Fraksi Partai Golkar akan terus mengawal jalannya pelaksanaan APBD 2025 agar sesuai dengan prinsip transparansi dan akuntabilitas. Ia menggarisbawahi…

Read More

Polda Jateng Imbau Masyarakat Waspada Microsleep Saat Mudik Nataru

Kota Semarang – jurnalpolisi.id Menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), Polda Jawa Tengah mengingatkan masyarakat agar lebih waspada terhadap risiko kecelakaan lalu lintas akibat microsleep, terutama saat perjalanan jauh. Microsleep adalah kondisi tidur singkat yang terjadi tanpa disadari, biasanya berlangsung kurang dari 30 detik, namun dampaknya bisa fatal. Dalam keterangannya di Mapolda…

Read More

Dir Lantas Polda Jateng; Kondisi Arus Ramai dengan Puncak Volume Kendaraan pada Pukul 15.00-16.00 WIB

Kota Semarang- jurnalpolisi.id Direktorat Lalu Lintas Polda Jawa Tengah melaporkan situasi arus lalu lintas pada Minggu, 22 Desember 2024, sebagai bagian dari analisis puncak gelombang pertama arus Natal dan Tahun Baru, Berdasarkan data dari sistem traffic accounting, pergerakan kendaraan pada Sabtu, (21/12/2024) tercatat ramai dengan lintasan tertinggi berada pada pukul 15.00-16.00 WIB, mencapai angka 2.256…

Read More

Personel Pospam Polsek Citeureup Menerima Pengecekan Kesehatan dari Tim Kesehatan Polres Bogor

Kabupaten Bogor, jurnalpolisi.id Personel Pospam (Pos Pengamanan) A Polsek Citeureup, Polres Bogor, Polda Jabar, menerima kunjungan dari tim kesehatan Polres Bogor guna pengecekan kesehatan dan mental personel yang melaksanakan tugas pengamanan Natal dan Tahun Baru bertempat di Kelurahan Karang Asem Barat, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Minggu (22/12/2024) Sesuai arahan Bapak Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu…

Read More

Gerak Cepat Polresta Banyuwangi Bersama Stage Holder Terkait Atasi Pohon Tumbang Yang Tutup Jalan

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Hujan deras disertai angin kencang menyebabkan pohon tumbang yang menutup jalan terjadi diberbagai wilayah Banyuwangi , Minggu (22/12/2024). Kejadian Pohon tumbang yang menghalangi akses jalan utama wilayah Banyuwangi seperti jalan menuju Bandara, jalan menuju Kabupaten lain dan jalan dalam kota Banyuwangi. Personel dari Polresta Banyuwangi, bersama dengan TNI, BPBD Banyuwangi, Dinas terkait…

Read More