Polresta Banyuwangi Gelar Patroli Skala Besar Jaga Kondusifitas Masa Pilkada 2024

BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Dalam upaya memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) masa kampanye Pilkada 2024, Polresta Banyuwangi menggelar patroli Skala Besar, pada Sabtu malam (19/10/2024) Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasat Samapta Polresta Banyuwangi AKP Basori Alwi ini menyasar sejumlah titik strategis di wilayah hukum Polresta. Dengan menggunakan kendaraan roda dua dan empat dengan peralatan…

Read More

Berdasarkan Berita PETI Yang Sempat Viral, Diduga Bohong, ini Bantahan Pemilik Alat Merek SANY.

KUANTAN SINGINGI, – jurnalpolisi.id Sebelumnya pada Sabtu 14/9/2024 terbitnya pemberitaan PETI menggunakan alat berat merek SANY mengupas dilokasi tambang emas dengan rakit mesin dompeng Penambang Emas tanpa izin (PETI ), hingga minggu 20/10/2024 masih berlangsung informasi atau sebagaimana temuan awak media sambil diphoto dan divideokan aktivitas tersebut terlihat sedang beroperasi dilokasi lahan Pak Mujid Longe…

Read More

Satlantas Polres Kampar Adakan Kegiatan Kampanye Keselamatan dan Cooling System Pilkada Damai 2024

BANGKINANG – jurnalpolisi.id Satlantas Polres Kampar mengadakan kegiatan kampanye keselamatan dan Cooling System Pilkada Damai 2024 Sabtu tanggal 19 Oktober 2024. Kegiatan ini berlokasi di Entrance Gerbang Tol Tanjung Alai tujuan kegiatan ini memberikan edukasi tentang Kamtibmas dan Kamseltibcarlantas yang berguna meningkatkan kesadaran pengendara dalam berlalu lintas dan Tujuan utamanya untuk menekan angka fatalitas di…

Read More

Penyambutan Presiden Prabowo Subianto di Istana Merdeka Usai Pelantikan

Jakarta – jurnalpolisi.id Presiden Republik Indonesia ke-7, Joko Widodo, menyambut Presiden Prabowo Subianto di Istana Merdeka, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, pada Minggu (20/10/2024) siang. Penyambutan ini dilakukan setelah pelantikan Prabowo Subianto sebagai Presiden ke-8 dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Wakil Presiden ke-14, yang berlangsung di Gedung Nusantara MPR-DPR-DPD RI pada pagi hari. Joko Widodo tiba…

Read More

Presiden Prabowo Subianto Tegaskan Swasembada Pangan dan Energi dalam Pidato Perdana di MPR RI

Jakarta – jurnalpolisi.id Presiden Prabowo Subianto menekankan pentingnya swasembada pangan dan energi dalam pidato perdananya di hadapan Sidang Paripurna MPR RI, usai dilantik sebagai Presiden periode 2024-2029. Acara berlangsung di Gedung Nusantara MPR-DPD-DPR RI, Senayan, Jakarta, pada Minggu (20/10/2024) pagi. Dalam pidatonya, Presiden Prabowo menyoroti bahwa di tengah ketidakpastian global yang melanda, Indonesia harus segera…

Read More

Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia 2024-2029: Momen Bersejarah di Gedung MPR/DPR RI

Jakarta – jurnalpolisi.id Pada Minggu, 20 Oktober 2024, Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo menghadiri pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia untuk masa jabatan 2024-2029 yang berlangsung di Gedung MPR/DPR RI, Jakarta. Keduanya berangkat dari Istana Merdeka Jakarta sekitar pukul 09.30 WIB. Kedatangan Presiden Jokowi dan Ibu Iriana disambut oleh Wakil Presiden…

Read More

Termasuk untuk Indonesia, Raja Maroko King Mohammed VI Tunjuk Dubes Baru

Rabat – jurnalpolisi.id Dalam rapat Dewan Menteri Kerajaan Maroko yang digelar di Rabat, Jumat (22/10/2024), Juru Bicara Istana Kerajaan menyampaikan melalui pernyataan tertulisnya bahwa Raja Maroko, King Mohammed VI, telah menunjuk sejumlah duta besar baru untuk sejumlah negara. Pada rapat tersebut juga ditunjuk sejumlah pejabat tinggi untuk menduduki posisi senior (kepala lembaga – red). Pengangkatan…

Read More

Skenario Terbaik yang Bisa Diharapkan Indonesia dari Presiden Prabowo

Oleh: Denny JA Jakarta – jurnalpolisi.id “Perjalanan seribu mil dimulai dengan satu langkah.” Kata bijak Lao Tzu ini menggambarkan perjalanan panjang yang harus dilalui seorang pemimpin yang ingin membawa perubahan besar. Prabowo Subianto, hari ini, 20 Oktober 2024, dilantik menjadi presiden. Ia akan memulai langkah pertamanya sebagai nakhoda kapal besar bernama Indonesia. Sebuah kapal yang…

Read More

PDKN Ingatkan Presiden Prabowo Subianto Tentang Pembentukan Menteri Kabinet Menghadapi Multi Krisis Sosial Politik, Ekonomi dan Keuangan

Jakarta – jurnalpolisi.id Sebanyak 17 menteri kabinet Jokowi-Ma’ruf dirangkul lagi Prabowo Subianto untuk mengisi posisi kabinet Prabowo-Gibran. Termasuk juga sederet figur patronase Jokowi yang bakal mengisi posisi wakil menteri serta kepala badan/lembaga non kementerian. Langkah politik Prabowo ini karuan saja membuat ruang publik riuh oleh pemikiran kritis sejumlah kalangan. Terlebih dari kalangan aktivis masyarakat sipil,…

Read More