492 Catar Akpol Gladi Bersih Tes Akademik dan Asesmen Mental Ideologi
Semarang – jurnalpolisi.id Sebanyak 492 calon taruna dan taruni Akademi Kepolisian (Akpol) mengikuti gladi bersih tahapan Tes Akademik dan Asesmen Mental Ideologi tingkat pusat. Staf Sumber Daya Manusia (SSDM) Polri menjelaskan tujuannya untuk memastikan seluruh peserta memahami secara utuh proses tes dengan metode Computer Assisted Test (CAT). “Kita gladi-kan. Cek rangkaian kegiatan mulai pergeseran calon…