Irjen Pol Ahmad Luthfi dikukuhkan sebagai Bapak Asuh Anak Stunting

Semarang – jurnalpolisi.id Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi dikukuhkan sebagai Bapak Asuh Anak Stunting (BAAS) oleh BKKBN Pusat atas kepedulian dan peran sertanya dalam upaya mensejahterakan anak, terutama pencegahan stunting di Jawa Tengah. Penghargaan dipimpin langsung oleh Kepala BKKBN Pusat Dr. (HC) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG dalam acara Gala Diner dan Pemberian Penghargaan pada…

Read More

HUT Bhayangkara ke-78, Polsek Ajibarang Banyumas Berikan Bantuan Sosial kepada Warga Kurang Mampu

Ajibarang- jurnalpolisi.id Dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara ke-78, Polsek Ajibarang Polresta Banyumas Polda Jateng menyerahkan bantuan sosial kepada warga kurang mampu yang mengalami sakit yang bertempat di RT 4 RW Desa Pandansari Kec. Ajibarang Kab. Banyumas, Kamis (27/6/24). Penyerahan bantuan sosial ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Ajibarang AKP Heri Sudaryanto, SH, MH, bersama anggota dan…

Read More

PDNA Banyuwangi Gelar Besuk Sungai Syiarkan Program Merdeka Sampah

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Besuk Sungai Pimpinan Daerah Nasyiatul Aisyiyah (PDNA) Kabupaten Banyuwangi berkolaborasi Pimpinan Ranting Nasyiatul Aisyiyah (PRNA) Keradenan, dan Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah (PCPM) Purwoharjo dalam rangka mensyiarkan program merdeka sampah. Kegitan Besuk sungai di sepanjang Sungai setail desa Keradenan kecamatan Purwoharjo kabupaten Banyuwangi. Sungai setail ini berada dijalan besar yang sering dilalui pengguna…

Read More

Ketua Gapoktan dan Babinsa Kodim 0426 TB Apresiasi Bantuan Padi dan Dolomit untuk Petani Tulang Bawang

Tulang Bawang, Lampung – jurnalpolisi.id Ketua Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Kampung Gedung Jaya, Kecamatan Rawa Pitu, Kabupaten Tulang Bawang, didampingi Babinsa Kodim 0426 TB, mengucapkan terima kasih kepada Pj. Bupati Tulang Bawang, Drs. Qrdrutul Ikhawan MM, serta Kepala Dinas Pertanian atas bantuan berupa padi, dolomit mesh 80 DFA, dan oplah penggalian sekunder serta perbaikan tanggul…

Read More

Mobil Bawa 22 Penumpang Terguling di Purbalingga, Ini Penjelasan Polisi

Purbalingga – jurnalpolisi.id Polda Jateng | Kecelakaan lalu lintas tunggal menimpa sebuah mobil di jalan raya Desa Tlahab Lor, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga, Sabtu (29/6/2024) siang. Mobil berisi rombongan pulang dari hajatan. Kanit Gakkum Satlantas Polres Purbalingga Iptu Arif Triyanto melalui pesan tertulis mengatakan kecelakaan menimpa mobil Isuzu Elf bernomor polisi G-1142-HP. Peristiwa tersebut terjadi…

Read More

Lapas Kelas IIA Pematangsiantar Berikan Pembinaan Life-Skill Bersertifikat Bagi Warga Binaan.

Pematang Siantar – jurnalpolisi.id Dalam mewujudkan fungsi pembinaan yang efektif untuk para Warga Binaan Pemasyarakatan ( WBP ) yang sejalan dengan Peraturan Menteri Hukum dan HAM RI Nomor 35 Tahun 2018 tentang Revitalisasi Penyelenggaraan Pemasyarakatan, Lapas Kelas IIA Pematangsiantar terus melakukan pembinaan kemandirian bagi warga binaannya. Pembinaan kemandirian di Lapas Pematangsiantar utamanya dilaksanakan secara terprogram…

Read More

Optimalkan Layanan Berbasis HAM, Lapas Banyuwangi Gelar Pelatihan Bahasa Isyarat

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuwangi bekerjasama dengan Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana setempat menggelar pelatihan bahasa isyarat bagi para petugas, Sabtu (29/6). Pelatihan yang digelar di Aula Sahardjo itu menghadirkan dua instruktur yang mahir dalam mengaplikasikan bahasa isyarat. Langkah ini merupakan bentuk komitmen Lapas Banyuwangi dalam mengoptimalkan pelayanan berbasis…

Read More

Meriahkan HUT Bhayangkara ke 78, Polres Serang Gandeng Percasi Gelar Turnamen Catur Piala Kapolres Serang

SERANG – jurnalpolisi.id Memeriahkan peringatan Hari Bhayangkara ke-78, Polres Serang bekerjasama dengan Pengcab Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Kabupaten Serang menggelar Turnamen Catur Piala Kapolres Serang. Turnamen catur yang digelar di Ballroom Swiss Bell Hotel dibuka langsung oleh Kapolres Serang AKBP Condro Sasongko dengan ditandai pemukulan gong, Sabtu 29 Juni 2024. Kejuaraan catur ini diikuti…

Read More