Mantan Karyawan Bank BUMN Palsukan Uang untuk Membeli Sate

Kebumen, – jurnalpolisi.id Mantan karyawan sebuah Bank BUMN di Kebumen harus berurusan dengan Polres Kebumen karena dugaan kasus peredaran uang palsu yang dibuatnya sendiri. Tersangka diketahui berinisial IL warga Desa Pakuran, Kecamatan Sruweng, Kabupaten Kebumen. Dijelaskan Kapolres Kebumen AKBP Recky melalui Kasat Reskrim Polres AKP La Ode Arwansyah saat konferensi pers, pria 26 tahun tersebut…

Read More

Banyumas Kirimkan 132 Atlet Pada Prapopda Wilayah Banyumas 2024 di Cilacap

CILACAP,- jurnalpolisi.id Kabupaten Banyumas mengirimkan 132 Atlet dan 22 official pada ajang Pra Popda/Popda Karesidenan Banyumas, yang berlangsung di Kabupaten Cilacap mulai hari ini Senin-Rabu (6-8/5/2024). Mereka akan turun dalam sembilan cabang olahraga, yaitu bulutangkis, sepak bola, sepak takraw, bola basket, bola voli indoor, bola voli pasir, taekwondo, pencak silat, dan karate. Kepala Bidang Olahraga…

Read More

Deteksi Dini Penyakit, Polres Purbalingga Gelar Pemeriksaan Kesehatan Personel

Polres Purbalingga Polda Jateng – jurnalpolisi.id Polres Purbalingga menggelar pengecekan kesehatan melalui pemeriksaan tensi bagi seluruh personel. Kegiatan dilaksanakan oleh Seksi Dokkes di halaman Mapolres Purbalingga, Senin (6/5/2024) pagi. Kabag SDM Polres Purbalingga Kompol Supriyanto mengatakan pengecekan kesehatan dilaksanakan dalam rangka mendeteksi dini kesehatan personel melalui pemeriksaan tensi. Pemeriksaan kesehatan dilakukan terhadap seluruh anggota. “Pemeriksaan…

Read More

Data Resmi Kemendikbudristek: Angka ATS Banyuwangi Salah Satu Terendah di Jatim

BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Dengan berbagai program pendidikan yang digulirkan, angka Anak Tidak Sekolah (ATS) di Kabupaten Banyuwangi termasuk salah satu terendah di Jawa Timur, berdasarkan data resmi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek). Data resmi persentase Anak Tidak Sekolah (ATS) berdasarkan sekolah dibanding dengan jumlah peserta didik pada tahun 2023, anak putus sekolah di…

Read More

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika S.I.K.,Hadiri MUNAS BEM se-Indonesia ke-XVII

PEKANBARU, – jurnalpolisi.id Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika S.I.K hadiri Munas BEM se Indonesia ke XVII yang digelar Aula Gedung Pusat Kegaiatan Mahasiswa Universitas Riau (PKM UNRI) Jl. Pattimura kota Pekanbaru, Senin (06/05/2024). Dengan mengusung tema ” Optimalisasi Gerakan Mahasiswa dalam Rekonsiliasi Pasca Pesta Demokrasi ” Munas tersebut dihadiri oleh PJ Gubernur Riau,…

Read More

Bupati Pesibar Agus Istiqlal Serah kan 103 SK PNS.

Pesisir Barat Lampung – jurnalpolisi.id Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfotiksan), Suryadi, S.IP., M.M., menginformasikan bahwa, Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Dr. Drs. Agus Istiqlal, S.H., M.H., menyerahkan secara simbolis petikan Surat Keputusan (SK) Bupati Pesibar tentang pengangkatan Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan pengambilan sumpah/janji PNS, di Lobby Gedung A Lantai 1 Komplek Perkantoran…

Read More

Bupati Agus Istiqlal Serahkan Bantuan Alsintan ke 28 Poktan Se-Pesibar

Pesisir Barat Lampung – jurnalpolisi.id Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfotiksan), Suryadi, S.IP., M.M., menginformasikan bahwa, Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Dr. Drs. Agus Istiqlal, S.H., M.H., menyerahkan secara simbolis bantuan Alat Mesin Pertanian (Alsintan) gerakan antisipasi kerawanan pangan Tahun 2024 berupa mesin pompa air kepada 28 Kelompok Tani (Poktan) se-Pesibar, di Gudang Dinas…

Read More

Pimpin Apel Gabungan, Pj. Bupati Tingkatkan Kedisiplinan Dan Kinerja Pegawai

Takalar – jurnalpolisi.id Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad .M.Dev,.Plg Memimpin apel gabungan OPD Lingkup Pemerintah Kab Takalar di Lapangan Upacara Kantor Bupati Takalar Senin 06/05/2024. Apel dihadiri Sekda Takalar, Kepala OPD Takalar, Asisten Dan Staf Ahli Bupati Takalar, para Kepala Bagian Setda Kab. Takalar serta para staf Lingkup Kab Takalar. Pj. Bupati Takalar mengatakan…

Read More

Babinsa Koramil 02-/Polsel Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Saluran Irigasi

Takalar – jurnalpolisi.id Wujud kepedulian Babinsa Koramil 1426-02/Polombangkeng Selatan Kodim 1426/Takalar Koptu Abd Rahman bergotong royong Bersama warga membantu Petani membersihkan Saluran irigasi di area persawahan Dusun Kalumba’ngara Desa Lantang Kecamatan Polongbangkeng Selatan Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Senin 06/05/2024. Dengan penuh semangat Babinsa, Bhabinkamtibmas Bersama warga gotong Royong membersihkan Irigasi yang tersumbat Akibat banyaknya…

Read More