Kapolda Mohon Doa Agar Polda Jateng Semakin Baik Layani Masyarakat

Jateng,- jurnalpolisi.id Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi memohon doa dan masukan agar Polda Jateng semakin dicintai dan semakin baik dalam pelayanan kepada masyarakat. Hal itu disampaikan saat menghadiri Arrohmaniyah Bersholawat di halaman rumah Bupati Rembang, Desa/Kecamatan Pamotan, Kabupaten Rembang, Senin (13/5/2024) malam. “Mohon doa serta fadhilah sholawat yang dibaca malam ini agar Polda Jawa…

Read More

Jelang WWF ke-10 di Bali, Kabaharkam Polri Serahkan Bantuan Kendaran dan Almatsus

Bali – jurnalpolisi.id Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menyerahkan bantuan berupa kendaraan, alat material khusus (almatsus) dan perlengkapan perorangan lapangan (kaporlap) kepada Polda Bali menyusul kegiatan World Water Forum (WWF) ke-10 yang berlangsung pada 18-25 Mei mendatang. Penyerahan bantuan tersebut diserahkan secara simbolik oleh Kepala Badan Pemelihata Keamanan (Kabaharkam) Polri Komjen Fadil Imran kepada Kapolda…

Read More

Pembina Upacara Di SMKN 6 Takalar, Pj Bupati Dia Berpesan Persiapkan Diri Menuju Indonesia Emas 2045

Takalar – jurnalpolisi.id Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad,.M.Dev,.Plg bertindak sebagai Pembina Upacara di SMKN 6 Takalar Di Desa Massamaturu Kec. Polongbangkeng Utara Kab Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Senin 13/05/2024. Mengawali sambutannya Pj. Bupati berterima kasih kepada Kepala Sekolah dan para Guru yang telah mengawal proses pembelajaran setiap hari Walaupun ada keterbatasan Sarana dan prasarana,…

Read More

Ujian Satuan Pendidikan Berbasis CBT, Ubro,: Four Point Zero

Kota Tual – jurnalpolisi.id Pelaksanaan Ujian Satuan Pendidikan (USP) yang dilakukan di Kabupaten Maluku Tenggara, (Malra) hari ini, Senin (13/05/2024) resmi digelar, dan dipusatkan di SMP Negeri Unggulan Ohoijang – Langgur Adapun USP berbasis aplikasi Computer Based Test (CBT) itu, dilaksanakan pada Jenjang SMP se-Kabupaten Malra, yaitu pada Tahun pelajaran 2023-2024. Pejabat Bupati Malra Drs….

Read More

Rakor Kesiapan Pengamanan Polresta Banyuwangi Melalui Daring Yang Dipimpin Oleh Kabaharkam Polri

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Jelang World Water Forum (WWF) ke-10 yang akan digelar di Bali pada 18-25 mei 2024 mendatang, sebagai kabupaten imbangan pengamanan Banyuwangi turut dalam rapat koordinasi kesiapan pengamanan WWF secara menyeluruh. Dipimpin melalui pertemuan daring oleh Kabaharkam Polri Komjen Pol Dr. Mohammad Fadhil Imran, M.Si selaku KaOps Puri Agung 2024 dan Kapolda Bali…

Read More

Info Warga Banyuwangi IWB Berikan Bantuan, Bentuk Kepedulian Antar Sesama Yang Membutuhkan.

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Info warga Banyuwangi (IWB) Masyarakat Peduli sesama memberikan bantuan kepada keluarga (Herman/Bruno) Bantuan yang diberikan berupa uang hasil dari donasi tim media patnert IWB, Bantuan langsung di serahkan oleh Wakil ketua IWB (Susianto), mengatakan bantuan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian antar sesama. Harapannya, masyarakat yang membutuhkan terbantu atas kehadiran info warga Banyuwangi…

Read More

Pj. Bupati Takalar Hadiri Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka Pembahasan LKPJ Tahun 2023

Takalar – jurnalpolisi.id Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad, M.Dev.,Plg, hadir dalam Rapat paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Takalar bersama Sekda Takalar, Anggota DPRD Takalar, perwakilan Forkopimda Takalar serta para pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Senin 13/05/2024. Rapat tersebut diselenggarakan dalam Rangka pembahasan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati…

Read More

Pj Bupati Takalar Buka Pelatihan Bumdes Di Gedung Perpustakaan

Takalar- jurnalpolisi.id Pj Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad, M.Dev.,Plg, membuka acara Pelatihan Badan Usaha Milik Desa Bersama (BUM DESMA). Di Gedung Perpustakaan Daerah Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Senin 13/05/2024. Dalam sambutannya, Pj Bupati Takalar, Dr. Setiawan Aswad, menyampaikan harapannya agar BUM DESMA dapat menjadi pilar Ekonomi yang kuat di Daerah tersebut. Saya berharap dengan…

Read More

Satukan persepsi dalam penanganan perkara, Polres Semarang gelar Monev CJS.

Semarang – jurnalpolisi.id Penanganan perkara tindak pidana maupun perdata yang dilakukan oleh instansi Polri, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri perlu memerlukan langkah satu persepsi dalam setiap penanganannya. Hal ini dilakukan oleh Polres Semarang, dengan menggelar Monitoring dan Evaluasi Criminal Justice System (CJS). Dengan prakarsa pimpinan 5 Pilar yaitu Kapolres Semarang AKBP Achmad Oka Mahendra SIK. MM.,…

Read More