Wujudkan Rasa Aman Bagi Masyarakat, Sat Lantas Polres Takalar Lakukan Pengamanan Sholat Tarawih
Takalar – jurnalpolisi.id Personel Satuan Lalu Lintas Polres Takalar turut membantu mengatur arus lalu lintas pengamanan Shalat tarawih di masjid Nurul Falah Pari’risi, Kecamatan Pattallassang kab Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Jum’at, 15/03/2024. Bentuk pelayanan kepolisian yang diberikan adalah dengan melakukan pemantauan keamanan di Sekitar lokasi masjid, mengatur arus lalu lintas hingga menyeberangkan para jamaah yang…