Pelantikan kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara(kpps) di Desa Rintis Kecamatan Silangkitang Kabupaten Labuhan Batu Selatan

Labusel – jurnalpolisi.id

Pelantikan kelompok penyelenggara pemungutan suara(kpps) di desa rintis kecamatan silangkitang kabupaten labuhan batu selatan pada tanggal 25 februari.

Terlihat para anggota kpps desa Rintis telah menghadiri pelantikan anggota kpps tahun 2024 kantor aula desa Rintis dusun rintis kecamatan Silangkitang. PJ.desa rintis Hasran Ilham mengatakan agar kiranya kompak dan netral dalam proses pemilu tahun 2024.

Dan lebih baik di tahun-tahun sebelumnya,dan ketua kpps desa Rintis Sunardi menyampaikan harus patuh kepada undang-undang pemilu. Sebanyak 133 peserta yang dilantik untuk KKPS di desa Rintis dalam hal ini , diharapkan untuk yang baru saja dilantik agar bisa mengerjakan tugas sesuai yang diharapkan para calon pemilu nantinya pada tanggal 14 Februari 2024.

Dan turut hadir babinkamtipmas,Babinsa,panwaslu desa Rintis,dan panwaslu kecamatan Silangkitang,Ahmad Nawawi Siregar dan para anggota KKPS harus bersinergitas menjalankan tugasnya di tanggal 14 Februari 2024 mendatang,ujar PJ Desa Rintis.(HERIANTO)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *