Luar Biasa !! Polsek Bukit Kapur Berikan Bantuan di Wilayah Hukumnya
Dumai – jurnalpolisi.id Dalam rangka Cooling System’ Polsek Bukit Kapur berikan bantuan di Wilayah Hukumnya.Polri untuk kemanusiaan adalah program yang terus dilaksanakan sebagai wujud perhatian dan kepedulian terhadap masyarakat yang membutuhkan serta memberikan kesejukan dan pesan damai dalam menyongsong pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) serentak tahun 2024, Kapolsek Bukit Kapur memberikan bantuan berupa paket sembako kepada…