Apdesi Aceh Timur Dan Para Keuchik Gelar Maulid Dan Zikir Serta Doa Bersama
Aceh Timur – jurnalpolisi.id
14 Desember 2023 Apdesi dan Keuchik Aceh Timur gelar maulid dan zikir serta doa bersama dalam rangka memperingati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1445 Hijriah, yang dirangkai dengan Peusijuek atau tepung tawar untuk para Keuchik yang maju ke DPRK Aceh Timur dan doa bersama untuk umat Islam sedunia.
Kegiatan peringatan Maulid Nabi ini dilaksanakan di halaman pantai selat Malaka desa matang bungong rabu (13/12/2023) .
Lebih dari ratusan orang yang hadir pada siang harinya untuk menikmati hidangan maulid nabi Muhammad Saw, dengan menu daging kambing.
Sebagai pantai yang indah dan tempat yang strategis yang berada di desa matang bungong pada acara Maulid Nabi ini para Keuchik dan Masyarakat juga tokoh agama,H.Abdul Wahab (Abu keude dua), dan Tengku, dan di hadiri juga dengan calon Bupati Aceh Timur H.toke leman,alias
H.Sulaiman (Tole).
Di samping itu, untuk mengumandangkan zikir maulid, dan doa di hadiri dari Abdul Wahab (Abu keude dua)
Dilanjutkan dengan zikir maulid dari para Keuchik , Kabupaten Aceh Timur.
Juga ada sedikit santunan anak yatim-piatu dari beberapa desa yang ada di Aceh Timur.
(Zainal Abidin pjt