Polda Kalbar Kembali Tangkap Pengedar Narkoba, 8 Kilogram Sabu dan 4.370 Butir Ekstasi Berhasil Diamankan

ENTIKONG SANGGAU, KALBAR –  jurnalpolisi.id Jajaran Direktorat Reserse Narkoba Kepolisian Daerah Kalimantan Barat dibawah pimpinan Dirresnarkoba Polda Kalbar Kombes Pol Yohanes Hernowo kembali menangkap 2 (dua) orang laki-laki pengedar Narkoba di wilayah hukum polsek Entikong yang merupakan wilayah perbatasan Negara Malaysia dengan Republik Indonesia pada hari minggu (19/2). Kapolda Kalbar Irjen Pol Suryanbodo Asmoro melalui…

Read More

Gelar Reses I Tahun 2023, Suparman Edy H. Kami Siap Memperjuangkan Aspirasi Masyarakat

Banyuwangi  –  jurnalpolisi.id Masa reses merupakan masa dimana para anggota dewan bekerja di luar gedung DPRD. Mereka menjumpai konstituen di daerah pemilihannya (dapil) masing-masing, untuk menjaring dan menampung berbagai aspirasi masyarakat. Reses Tahap 1 Tahun 2023 kali ini dilaksanakan mulai 17 – 19 Februari. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) Banyuwangi, Jawa Timur,…

Read More

Libatkan 36 RS Vertikal, Kemenkes Replikasi Manajemen Perumahsakitan RSUD dr. Iskak Tulungagung

Tulungagung –  jurnalpolisi.id Dengan melibatkan 36 RS Vertikal, Kemenkes Replikasi Manajemen Perumahsakitan RSUD dr. Iskak Tulungagung KEMENTERIAN Kesehatan menginstruksikan kepada seluruh rumah sakit vertikal yang berada di bawah naungan lembaganya untuk mereplikasi keseluruhan manajemen perumahsakitan yang sudah dijalankan RSUD dr. Iskak Tulungagung, Jawa Timur. Hal ini ditegaskan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI, dr. Azhar…

Read More

Polsek Penebel Polres Tabanan Bali Lakukan Pengamanan Kawasan Warisan Budaya Dunia (WBD)

Tabanan, Bali  – jurnalpolisi.id Untuk tetap terpeliharanya situasi Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Penebel – Polres Tabanan, personil Polsek Penebel ditugaskan melakukan pengamanan terhadap kawasan warisan budaya dunia (WBD) Jatiluwih, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan. Seperti pada hari Minggu tanggal 19 Pebruari 2023, tampak personil Polsek Penebel melakukan pengamanan saat kunjungan wisatawan ramai di…

Read More

Kapolri Tegaskan Siap Bersinergi dengan PSSI Babat Habis Mafia Bola

Jakarta –  jurnalpolisi.id Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyatakan siap bersinergi dengan Ketua Umum PSSI Erick Thohir yang baru terpilih dalam menyelenggarakan sepak bola yang jauh lebih baik dan Fair Play. Diantaranya adalah, upaya memberantas serta memberangus Match Fixing atau pengaturan skor. “Kami, Polri siap mendukung penuh dan telah mempersiapkan Satgas-Anti Mafia Bola untuk mengawal…

Read More

Reses 1 tahun 2023 anggota DPRD kabupaten fraksi PDI perjuangan H.Wagianto M.pd

Banyuwangi  –  jurnalpolisi.id Anggota DPRD asli kelahiran Banyuwangi tepatnya dusun pekulo ,kepundungan dari fraksi PDi Perjuangan H.Wagianto M.pd melaksanakan Reses tugas taunan sebagai wakil rakyat. reses di laksanakan minggu 19/2/2023 yang bertempat di halaman selep milik Bapak H. Wagianto M.pd.yang beralamat dusun pekulo.kepundungan,Srono,Banyuwangi. kegiatan reses tersebut di hadiri oleh tokoh masyarakat,tokoh agama.tokoh pemuda ,ketua pac…

Read More

Ratusan Peserta Jalan Sehat Semarakan HUT PKBM At Taubah Ke 4 Tahun

BANYUWANGI,  jurnalpolisi.id Upaya untuk menjaga kesehatan tubuh dan dalam upaya memasarakatkan pola hidup sehat, Ratusan peserta Jalan Sehat semarakan Hari Ulang tahun Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) At Taubah yang ke 4 bertempat di kantor At Taubah Jalan Sritanjung Dusun Susukan Kidul Desa Gladag kecamatan Rogojampi Banyuwangi pada minggu (19/2/23) pagi. Kegiatan jalan sehat ini…

Read More

Titik Koordinat Helikopter Mendarat Darurat Terdeteksi, Butuh Waktu Dua Hari Berjalan Kaki Sampai Kelokasi

Kerinci –   jurnalpolisi.id Dua helikopter diberangkatkan dari Jambi menuju lokasi rombongan Kapolda Jambi mendarat darurat di kawasan Hutan Tamiai, Kecamatan Batang Merangin, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi pada Minggu (19/02/2023) sore ini. Menurut informasi dari Humas Basarnas Jambi, Lutfhi, melalui siaran langsung di televisi mengatakan bahwa setelah berangkat pada kurang lebih pukul 17.30 sore tadi, maka…

Read More

Pekon Tampang Muda adakan Isro Mi’raj Nabi Muhammad Saw

Tanggamus–  jurnalpolisi.id Pekon Tampang Muda adakan isro mi’raj nabi Muhammad Saw tahun 2023 Minggu/19/02/2023 Hadir dalam rangka menyambut hari nabi besar Muhammad Saw Isro mi’raj yakni kepala pekon Tampang Muda Hamid beserta jajarannya para sesepuh pemuda dan para tokoh lain nya dan juga turut hadir dalam mengisi penceramah yakni ustadz robangi dari pekon tetangga yaitu…

Read More