Tangan Prostetik Sang Prajurit Pejuang Segera Selesai Dicetak, Usia Pakainya 8 Tahun
BANYUWANGI- jurnalpolisi.id Peltu Khusnul Abdul Hakim yang lengannya harus diamputasi karena tertembak saat perang antara GAM – RI di Aceh 2014, akhirnya bernafas lega. Setelah bertemu Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Farid Makruf melaporkan kondisinya, tim Kesehatan Kodam Brawijaya langsung bergerak cepat. Pada Sabtu (14/1/2023) petang ini, proses pengukuran tangannya telah dilakukan oleh Tim Kesdam Brawijaya…