Silaturahmi FORKOPIMDA Dengan Komponen Masyarakat Di Wilayah Kabupaten Aceh Tenggara Dalam Rangka Menuju Aceh Damai Dan Sejahtera

Aceh Tenggara – jurnalpolisi.id

Pertemuan dan Silaturahmi Forkopimda dengan Komponen Masyarakat Masyarakat Kab. Aceh Tenggara dengan Tema
“Menuju Aceh Damai dan Sejahtera” bertempat Balai Resort Lawe Gurah Ketambe Ds. Ketambe Kec. Ketambe Kab. Aceh Tenggara yang dihadiri sekitar 100 orang diantaranya, Asisten I Setdakab Agara Drs. M. Riduan, Kapolres Agara AKBP Bramanti Agus Suyono, S.H.,S.I.K, M.H, Dandim 0108/Aceh Tenggara Letkol Inf Muhammad Sujoko, Waka Polres Agara Kompol Ichsan Pradita SE, Kabg Ops Polres Agara Kompol Binsar Sihotang, Anggota DPRA F-PA (Ketua PA Agara) Yahdi Hasan Ramud S.Kom, Anggota DPRK Agara F-PA T. Dedy Faisal ST, Mewakili Kajari Agara An. Rivo Chundra SH,MH (Kasi BB), Kasi Ops Sat Pol PP Busra S.Stp, Plh. Pasi Inteldim 0108/Agara Letda Inf Suharli, Kasat Intel Polres Agara AKP, Kapolsek Badar Ipda Irwansyah SH, Danpos Ramil Ketambe Peltu Arif Kurniawan, Ketua KPA Agara An. Rusli alias Algojo, Gubernur Eks Gam wilayah Kab. Agara An. Rajali/Tiger, Bendahara KPA wilayah Kab. Agara An. Bagas alias Rambune, Para pangsagoe/Pangda wilayah Jajaran KPA/PA dan Eks. Gam Kab. Agara, Perwakilan Anak Yatim/Piatu dan Komponen masyarakat setempat.

Rangkaian Acara, Sambutan dan penyampaian Asisten I Setdakab Agara, Acara ini sesuai dengan Tema kita bersama yaitu “Aceh Damai Masyarakat Sejahtera” dalam kesempatan ini ada beberapa hal yang harus kita sampaikan terutama kita selaku umat beragama kita harus saling bantu membantu kami pihak pemda sudah berupaya memberikan pengayoman kepada rekan-rekan KPA/PA dan Eks. Gam atau Komponen Masyarakat.

Mari tumbuh kembangkan rasa peduli kita menuju kesejahteraan rakyat dan perlu kita ketahui bahwa Kab. Agara salah satu mempunyai potensi Pariwisata maka mari kita jaga alam dan kelestarian hutan kita.

Kami ucapakan terimakasih kami kepada pak Dandim Dan Kapolres atas terselenggaranya pertemuan/silaturahmi ini antara kita semua, guna meningkatkan tali silaturahim

Penyerahan Sembako kepada Komponen masyarakat/Yatim Piatu oleh Unsur Forkooimda

Pembacaan Doa/Penutup oleh Serda Damanhuri, Pukul 11.40 Wib kegiatan Pertemuan/Silaturahim Forkopimda dengan Komponen masyarakat selesai berjalan dengan lancar, aman dan tertib

Liputan Hamidan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *