Lokakarya Pendidikan Kebijakan Merdeka Belajar Munuju Pencapaian Demografi 2030 Dan Mewujudkan Generasi Emas 2045 Di Kabupaten Teluk Bintuni.
November 30, 2022
Bintuni – Jurnalpolisi.id
Kegiatan Lokakarya Pendidikan Kebijakan Merdeka Belajar Munuju Pencapaian Demografi 2030 Dan Mewujudkan Generasi Emas 2045 Di Kabupaten Teluk Bintuni itu Berlangsung di Gedung Serba guna (GSG) Distrik Bintuni, Kabupaten Teluk Bintuni, Provinsi Papua Barat, Selasa 29/11/2022 Sekretaris Dinas Pendidikan Kebudayaan Pemuda dan Olah Raga Drs. Daniel Dudung, MM Saat Media ini menemui dirinya di sela – sela kesibukannya itu.
Kata, Dudung, sesuai dengan kesepakatan Panitia dan anggaran yang di siapkan untuk pelaksanaan kegiatan itu hanya dua hari.
Lanjut Dudung, Sementara narasumber yang dihadirkan dalam kegiatan itu sebanyak tujuh orang, pertama kementrian pendidikan kebudayaan riset dan teknologi, kedua FKIP universitas cenderawasih, ke tiga FKIP UNIPA, ke empat LNG Tangguh, ke lima Dinas Pendidikan dan Bupati Kabupaten Teluk Bintuni.
Selain itu dalam kegiatan itu di rencakan bupati akan menyampaikan materi dalam lokakarya tersebut, dan dilanjutkan dengan diskusi.
Ia menjelaskan bahwa, tujuan utama dalam kegiatan ini adalah untuk menyatukan presepsi seperti, konsep – konsep pendidikan, terutama tentang tatakelolah Manejemen yang baik serta mewujudkan program dan kegiatan dalam menjawab segala kebutuhan di bidang pendidikan. Tutur dudung
Pihaknya berharap melalui kegiatan Lokakarya selama kurun waktu dua hari ini dapat memberikan manfaat positif bagi metode Proses Belajar Mengajar yang baru bagi guru dan siswa dalam dunia pendidikan di kabupaten teluk Bintuni. Tutup Dudung
(Buce JPN)