Kunker Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI Yang di Wakili Oleh Rita Endang Sebagai Deputi Bidang Pengawasan Pangan Olahan BPOM

Gunungsitoli –   jurnalpolisi.id Untuk membangun generasi Indonesia emas, kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI yang diwakili oleh Deputi Bidang Pengawasan Pangan Olahan BPOM, Rita Endang melakukan kunjungan kerja sosialisasi Gerakan Masyarakat Sadar Pangan Aman (GerMas saPa) yang dilaksanakan di Taman Ya’ahowu Kota Gunungsitoli, Jumat (19/08/2022). Kunjungan sosialisasi tersebut turut dihadiri oleh Sekretaris Daerah…

Read More

Memperingati Hari Ulang Tahun Ke-77 Republik Indonesia, Sejumlah 109 Orang Warga Binaan Lapas Gunungsitoli Terima Remisi Umum

Gunungsitoli –  jurnalpolisi.id Memperingati Hari Ulang Tahun Ke-77 Republik Indonesia, Lembaga Pemasyarakatan Kelas II-B Gunungsitoli memberikan remisi umum kepada 109 warga binaan Lapas Gunungsitoli. Penyerahan remisi tersebut diserahkan secara simbolis oleh Kepala Lapas Gunungsitoli Effendi Yulianto, Bc.I.P., S.Sos., S.H., M.Si., didampingi Kepala Seksi Binadik dan Giatja serta Kasubsi Registrasi dan Bimkemas Lapas Gunungsitoli kepada perwakilan…

Read More

Bupati Kabupaten Teluk Bintuni Ir Petrus Kasihiw MT Dan Wakil Bupati Matret Kokop SH Memberikan Penghormatan Terakhir Dengan Meletakkan Krans Bungah Di Makam Almarhum Bapak Melianus Naa SH.

Bintuni – jurnalpolisi.id Upacara pemakaman Almarhum Bapak Melianus Naa SH, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Teluk Bintuni itu Berlangsung di kilo meter dua, distrik bintuni, kabupaten teluk bintuni, Provinsi papua barat Sejak senin 19/9/2022. Selain Bupati Kabupaten teluk bintuni, Turut dihadiri, Wakil bupati Kabupaten teluk Bintuni, Kapolres Teluk bintuni, Pimpinan Dan Anggota DPRD Kabupaten…

Read More

Pemko Gunungsitoli Ikuti Webinar Kejar Prestasi Generasi Muda

Gunungsitoli –  jurnalpolisi.id Pemerintah Kota Gunungsitoli mengikuti Edukasi Keuangan melalui Webinar Kejar Prestasi Generasi Muda (Kreasimuda) yang dilaksanakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 5 Sumatera Bagian Utara bertempat di Aula Lantai II Kantor Wali Kota Gunungsitoli, Senin (22/08/2022). Kegiatan webinar tersebut juga dirangkaikan dengan pelaksanaan Program Kerja TPAKD Kota Gunungsitoli untuk satu rekening satu…

Read More

Ketua Beserta Tim TP. PKK Kota Gunungsitoli Lakukan Monitoring Tertib Administrasi Kegiatan PKK di Desa Gada

Gunungsitoli –  jurnalpolisi.id Ketua TP. PKK Kota Gunungsitoli Ny. Tini Lakhomizaro Zebua beserta Tim melaksanakan monitoring tertib administrasi kegiatan PKK di Desa Gada Kecamatan Gunungsitoli Barat Kota Gunungsitoli ” Jumat, (26/08/22). Ketua TP. PKK Kota Gunungsitoli dalam arahannya menyampaikan bahwa semua kegiatan PKK seperti keterampilan, pendidikan, kesehatan, dsb yang dilaksanakan di desa harus dicatat secara…

Read More

Polda Sumbar disalurkan 5.000 paket Bansos kepada Komunitas Ojek, Angkot dan Betor

Agam Sumbar-  jurnalpolisi.id Sebanyak 5.000 paket bantuan sosial (bansos) dari Polda Sumatera Barat hari ini diserahkan kepada komunitas ojek online, ojek pangkalan, sopir angkot dan becak motor (betor). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa P, SH. S.Ik. MH, dengan didampingi oleh Wakapolda Sumbar Brigjen Pol Edi Mardianto, S.Ik. M.Si, Pejabat…

Read More

Camat Tilkam Harap Generasi Dapat Pendidikan yang Baik Sejak Dini dan Tingkatkan SDM,

Agam Sumbar –  jurnalpolisi.id Camat Tilatang Kamang, Kabupaten Agam Sumatera Barat, Syahrul Hamidi berharap, generasi di wilayah itu harus mendapat pendidikan yang baik sejak dini, dalam meningkatkan SDM ke depan. “Pemerintah sangat fokus dalam peningkatan SDM ini, terutama di bidang pendidikan,” ujarnya saat berkunjung ke SDN 06 di wilayah itu, Selasa (20/9/2022). Bahkan ini jadi…

Read More

Walinagari Kampung Pinang Lubuk Basung Agam Tutup Turnamen Bola Voli Putri dan Putra

Agam Sumbar-  jurnalpolisi.id Walinagari Kampung Pinang Lubuk Basung Agam Sumatera Barat Roni.S.Ap, tutup turnamen Bola Voli Putra dan Putri, sekalipun menghadirinya acara penutupan Turnamen Bola Voli Putri dan Putra dalam keadaan hujan namun semangat tidak berkurang. Walinagari Kampung Pinang Lubuk Basung Agam Roni.S.Ap, menghadiri sekaligus menutup Turnamen Bola Voli Putri dan Putra Wilayah Bagian Agam…

Read More

Wabup H.Bakhtiar.Sp Membuka Resmi Rapat Kordinasi Kegiatan Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi.

Batanghari  –  jurnalpolisi.id Pada Hari Rabu [21/09] Bertempat di Ruang Pola Besar Kantor Bupati Batang Hari,Wakil Bupati H.Bakhtiar, SP menghadiri dan membuka secara resmi Rapat Kordinasi Kegiatan Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi(Regsosek) Tahun 2022 yang di selenggarakan Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang Hari. Dalam hal ini Wakil Bupati di dampingi Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat…

Read More