Jam Kerja Aparatur Sipil Negara Pada Bulan Romadhon 1443 H.

Batanghari – jurnalpolisi.id Pemkab Batanghari mengatur jam kerja ASN selama Ramadhan menjadi 32,5 Jam per pekan berdasarkan surat edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokasi Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2022 tentang jam kerja Aparatur Sipil Negera pada bulan Ramadhan 1443 hijriah. “Berdasarkan keputusan Menpan dan surat edaran Bupati Batanghari jam kerja ASN berkurang…

Read More

Bazar Bukoan Puaso Dibuka Oleh Bupati Batanghari.

Batanghari  – jurnalpolisi.id Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Provinsi Jambi menggelar Bazar Bukoan Puaso dengan membagikan takjil atau kudapan untuk berbuka puasa kepada masyarakat umum secara gratis, Sabtu (9/4). Ketua DPW PPP Provinsi Jambi, Muhammad Fadhil Arief yang juga merupakan Bupati Batanghari, Jambi mengatakan ada ribuan paket takjil yang disiapkan bagi pengguna…

Read More

Sekda Batanghari menjelaskan pengumuman PTT Masih Bertahap.

Batanghari  – jurnalpolisi.id Proses pengumuman Pegawai Tidak Tetap (PTT) di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Batanghari sampai saat ini masih terus berlangsung. Pasalnya sampai dengan saat ini Organisasi Perangkat Daerah (OPD) pemerintah Kabupaten Batanghari masih terus mengumumkan hasil dari pada uji tes penerimaan PTT yang di selenggarakan beberapa pekan lalu. “pengumuman PTT akan terus berlanjut sesuai dengan…

Read More

Ketua Dewan Pengarah BPIP : POLRI Sudah banyak Melakukan Perbaikan.

Jakarta – jurnalpolisi.id Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah BPIP, Romo Antonius Benny Susetyo, menurutnya Polri kini bekerja lebih baik. Dia juga mengatakan banyak perbaikan dan pembaruan di Korps Bhayangkara. “Kalau saya melihat Polri kini berkembang ke arah baik. Di mana polisi melakukan banyak hal, yaitu pembaharuan dan perbaikan,” kata Romo Benny usai menghadiri acara Hoegeng…

Read More

KPAI Mengapresiasi Kemajuan Polri Dalam Layanan Perlindungan Anak.

Jakarta – jurnalpolisi.id Susanto, Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) dalam layanan aspek perlindungan Polri mengalami banyak kemajuan . Perubahan positif di tubuh Polri ini diapresiasi dalam momen HUT Bhayangkara ke-76. Lebih lanjut Susanto mengatakan “Hemat kami memang telah terjadi proses kemajuan yang positif ya. Kalau dilihat dari aspek perlindungan anak, memang saat ini banyak…

Read More

Rektor UYM Drs. Trisonjaya Beri Apresiasi, kepada Mahasiswa Juara 1 Lomba Debat Bahasa Inggris di Selenggarakan oleh STIKes RS. Husada Jakarta

Kota Tangerang – jurnalpolisi.id Tiga Orang Mahasiswa Universitas YATSI Madani (UYM) berhasil mengharumkan almamaternya di kancah nasional dengan berhasil meraih Juara 1 Nasional pada ajang Lomba Debat Bahasa Inggris tingkat nasional, dan satu mahasiswa Juara Twibon terbaik yang diselenggarakan oleh STIKes RS. Husada pada Senin, 4 Juli 2022. Saat wawancara bersama awak media, Rektor Utama…

Read More

Selalu Dinanti Warga Di Papua, Kehadiran Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Membantu Panen Padi

Keerom – jurnalpolisi.id Panen telah tiba !! Demikian cerianya petani menyambut Panen hasil kerja kerasnya menanam dan merawat tanaman di sawah. Hal yang ditunggu-tunggu tersebut, semakin lengkap dengan hadirnya personel Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Pos Kout Pir IV terus hadir membantu warga Para Petani memanen padi di sawah, bertempat di Kampung Wonorejo, Distrik Mannen,…

Read More

Polisi Polsek Kebun Jeruk Berhasi Ringkus 2 orang Pelaku Kasus Pornografi

JAKARTA – jurnalpolisi.id Polsek Kebon Jeruk Jakarta Barat meringkus dua orang tersangka kasus pornografi, lewat media sosial Manggolive. Terungkapnya kasus ini berawal dari patroli siber. Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Pol Pasma Royce didampingi Kapolsek Kebon Jeruk Kompol H Slamet Riyadi mengatakan, dari hasil patroli siber ini, petugas mendapati tersangka berinisial SN yang berperan sebagai…

Read More