Biddokes Polda Jatim Gelar Operasi Hidrosefalus Peringati HUT Bhayangkara ke-76

Surabaya – jurnalpolisi.id Dalam rangkaian peringatan hari Bhayangkara ke 76, Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Biddokkes) Polda Jatim, membantu masyarakat dalam misi kemanusiaan, dengan melakukan operasi VP Shunt terhadapa pasien penderita hidrosefalus, di Rumah Sakit Bhayangkara Surabaya. Hermanto Dwi Prakoso adalah ayah dari Aisyah, pasien hidrosefalus asal Waru, Sidoarjo, Jawa Timur. Hermanto mengaku anak pertamanya ini…

Read More

Cerdaskan Anak Bangsa Anggota Satgas Gadik Bahasa Inggris di SDN 02 Perbatasan

Desa Jasa – jurnalpolisi.id Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY Cerdaskan Anak bangsa menjadi tenaga Pendidik bahasa Inggris di SDN 02 desa jasa Kecamatan Ketungau Hulu Kabupaten Sintang Kalbar. Hal ini disampaikan Dansatgas Pamtas Letkol Inf Andri Suratman dalam keterangan tertulisnya di Pos Kotis Jumat (27/05/2022). Belajar bahasa Inggris pada tingkat sekolah dasar akan memberikan…

Read More

Walikota Binjai Tampung Aspirasi Masyarakat Cengkehturi Lokasi Rawan Banjir

Ket. Foto : Walikota Binjai ketika menerima aspirasi warga Cengkehtuti Binjai – jurnalpolisi.id Walikota Binjai Drs. H. Amir Hamzah, MAP tampak merespon laporan warga dan Tokoh Masyarakat terkait dengan lokasi ( lingkungan ) yang rawan terjadinya banjir, seperti yang dilaporkan langsung oleh perwakilan warga Cengkehturi Putra Bangun yang juga pengurus Lembaga Pemberdayaan Masyarakat ( LPM…

Read More

Pungli Langgar Hukum, Bisa Terjadi Disekitar Kita

Langkat – jurnalpolisi.id Supervisi Saber Pungli digelar dilingkungan Pemerintah Kabupaten Langkat oleh Unit Pemberantasan Pungli Provinsi Sumatera Utara, di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Stabat, Selasa kemarin (24/5/2022). Giat ini dibuka Sekdakab Langkat dr H Indra Salahudin M.Kes MM mewakili Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Langkat H Syah Afandin SH. Sekda pada sambutannya menegaskan Pungli adalah…

Read More

Satgas Pamtas Yonif Mekanis 643/Wns Lakukan Pendampingan Terhadap Warga Yang Berkebun.

Sanggau, Kalbar – jurnalpolisi.id Guna memaksimalkan hasil kebun, Satgas Pamtas Yonif Mekanis 643/Wns melakukan pendampingan terhadap tanaman kacang panjang milik warga Dusun Lubuk Tengah, Desa Lubuk Sabuk, Kec. Sekayam, Kab. Sanggau. 2 orang anggota Pos Lubuk Tengah Serda Tedi dan Pratu Kurnia Afif melakukan kegiatan pendampingan terhadap kebun kacang panjang milik ibu Yuni yg berlokasi…

Read More

Kapolresta Banyumas Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Jajaran Polresta Banyumas

Banyumas – jurnalpolisi.id Kapolresta Banyumas Kombes Pol Edy Suranta Sitepu SIK, MH, pimimpin serah terima jabatan (sertijab) Kasat Lantas dan Kapolsek jajaran di lingkungan Polresta Banyumas, Jum’at (27/5/22). Serah terima jabatan berlangsung di halaman Apel Mapolresta Banyumas yang dihadiri pejabat utama Polresta Banyumas, para Kapolsek Jajaran dan para personil Upacara Sertijab Polresta Banyumas. Adapun pejabat…

Read More

Kapolres Kebumen Meminta Dukungan Warga Kebumen Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Kondusif

Kebumen – jurnalpolisi.id Tak kenal maka tak sayang, mungkin ini peribahasa yang tepat untuk Kapolres Kebumen AKBP Burhaanuddin sebagai pejabat baru di Kebumen. Siang ini, sebagai orang baru di Kebumen, AKBP Burhaanuddin berkesempatan kenalan dengan warga Kebumen dalam safari sholat jumat di Masjid Agung Kebumen. Di hadapan para jaman sholat jumat, AKBP Burhaanuddin juga meminta…

Read More

Buya Syafii Maarif Meninggal Dunia, Kapolri: Kita Kehilangan Tokoh dan Bapak Bangsa

Yogyakarta – jurnalpolisi.id Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mewakili keluarga besar institusi Polri menyampaikan duka cita dan belasungkawa yang mendalam atas wafatnya mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Ahmad Syafii Maarif atau akrab disapa Buya Syafii. “Innalillahi wa innailaihi rajiun, tentunya dalam kesempatan ini kita semua mengucapkan turut berduka cita kepada seluruh keluarga,” kata Sigit saat…

Read More