Antisipasi Stoock BBM Subsidi di SPBU Mimika, Disperindag di Minta Gandeng Polres Mimika Awasi SPBU.
Papua-Jurnal Polisi.id Untuk mengantisipasi terjadinya kekosongan Stoock BBM Subsidi jenis Solar dan Premium pada setiap SPBU diwilayah Kabupaten Mimika, maka pihak Disperindag Mimika diminta gandeng Satuan Polres Mimika untuk awasi SPBU agar tidak terjadi kekosongan BBM Subsidi jenis Solar dan Premium. Sebab, mengingat adanya PON 2020-2021 yang akan diselenggarakan diwilayah Provinsi Papua sudah dekat hari pelaksanaannya, sehingga SPBU di Mimika wajib diperketatkan dari para terduga mafia BBM Subsidi jenis Solar dan Premium, yang selalu mondar-mandir di SPBU yang menyalurkan BBM tersebut. Demi menjaga kestabilan Stoock BBM Subsidi jenis Solar dan Premium disetiap SPBU Timika Kabupaten Mimika, maka harus ada petugas dari Disperindag dan Kepolisian yang bertugas di SPBU guna membasmi para terduga mafia BBM yang selalu ngetaap, menggunakan Kendaraan bertanki modivikasi serta berukuran standart. Agar Stoock BBM Subsidi jenis Solar dan Premium yang sudah dimasukan oleh Pihak Pertamina melalui PT. Elnusa, disetiap SPBU Timika Kabupaten Mimika terjaga dengan baik, stabil, dan normal. Sehingga pada saat pelaksanaan PON 2020-2021 tidak terjadi kekosongan Stoock BBM Subsidi jenis Solar dan Premium. Bila ditemukan adanya dugaan Kendaraan berupa mobiel, motor, serta jenis Kendaraan lainnya yang diduga salah satu mafia BBM Subsidi jenis Solar dan Premium, saat itu juga ditindak tegas oleh aparat penegakan hukum melalui Satreskrim Polres Mimika, apabila perbuatan itu dianggap pidana menurut hukum yang berlaku. Mengisi Kendaraan dengan menggunakan BBM Subsidi jenis Solar dan Premium, bertujuan untuk melaksanakan kegiatan operasional atau aktivitas setiap hari sesuai dengan peruntukan. Bukan masuk ke SPBU kemudian diisi BBM Subsidi jenis Solar dan Premium, lalu kemudian diduga tuangkan kembali pada Jerigen serta jenis tanki lainnya. Itu sama saja ingin mengosongkan BBM Subsidi jenis Solar dan Premium disetiap SPBU Timika Kabupaten Mimika, yang menyalurkan BBM Subsidi tersebut. Oleh karenanya, hal ini harus ditindaklanjuti oleh pihak yang berwewenang untuk bagaimana caranya sehingga Stoock BBM tetap stabil atau normal disetiap SPBU. Kabupaten Mimika harus terhindar dari kelangkaan BBM Subsidi jenis Solar dan Premium disetiap SPBU Timika, mengingat PON 20201-2021 sudah dekat untuk diselenggarakan diwilayah Provinsi Papua. Maka dengan demikian, pihak pemerintah daerah Kabupaten Mimika melalui Disperindag tingkatkan fungsi pengawasan bersinergi dengan Polres Mimika, untuk siaga satu disetiap SPBU Kabupaten Mimika. Selanjutnya dari pada itu, pihak Pertamina Provinsi Papua harus pertegaskan kepada setiap pemilik SPBU diwilayah Kabupaten Mimika, untuk lebih meningkatkan kedisiplinan serta tertib menyalurkan BBM tersebut, kepada pengguna Kendaraan saat memasuki wilayah SPBU. Khususnya, pengawas SPBU dan petugas Operation yang mengenakan seragam Merah Putih berlabel Pertamina. PON, 2021-2021 yang akan diselenggarakan di Provinsi Papua sudah dekat. Sehingga diharapkan kepada pemerintah setempat, agar tingkatkan fungsi pengawasan disetiap SPBU Timika Kabupaten Mimika. Karena disetiap SPBU masih terlihat adanya antrian Kendaraan berupa mobiel, motor, serta jenis Kendaraan lainnya. Editor: Keklir Kace Makupiola.