KITA HARUS TEGA TERHADAP KORUPTOR
Jakarta – jurnalpolisi.id Untuk mengadili para sang koruptor, para hakim bukan hanya memberikan putusan sekian tahun, katakanlah sampai 20 tahun kalau memeng terbukti, bahkan sampai seumur hidup, tapi bagaimana caranya agar para koruptor mempunyai rasa malu dan efek jera, bukan malah cekikak cekikik dan selfy selfy para koruptor dalam tahanan seperti kejadian beberapa bulan yang lalu di salah satu lapas di bandung, sehingga para koruptor tidak menununjukkan rasa penyesalan. Dalam hal ini Ketua Umum DPN PPWI Wilson Lalengke S.Pd, M.Sc, MA yang jugalulusan Pasca Sarjana Bidang Global Ethics Universitas Brimingham Inggris, memberikan tanggapan tentang koruptor Untuk membersihkan negeri Indonesia dari manusia korup, bangsa ini harus memilih pemimpin yang TEGA. Pemimpin yang TEGA MENGHUKUM MATI KORUPTOR. Jika tidak, bangsa ini tidak akan pernah mempu mewujudkan cita-cita dan tujuan pembentukan negara Indonesia sebagaimana tertuang dalam alinea ke-4 Pembukaan UUD 1945. Masyarakat Adil dan Makmur hanya akan menjadi cerita dongeng belaka. Untuk mengetahui lebih lanjut tanggapan dari Ketua Umum Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) silakan klik di bawah ini. https://youtu.be/ryVQx6TXk9c