Sumpah Jabatan Kasi Kesejahtraan Dan Pelantikan Perangkat Desa GandrungManis

Cilacap-JurnalPolisi.id

Pelantikan Kasi Kesejahteraan dilaksanakan di Balai Desa Gandrungmanis, Senin (18/01/2021)  Kepala desa Gandrungmanis Rasimin melantik Kuni Hidayati, S.Si sebagai kasi kesejahteraan,

Prosesi pelantikan didahului dengan pembacaan surat keputusan lurah desa, dilanjutkan dengan pengambilan sumpah secara Agama Islam dan dilanjutkan dengan pembacaan kata-kata pelantikan oleh Kepala desa,acara serahterima tugas Kasi Kesejahteraan  ditandai dengan penandatanganan berita acara serah terima jabatan.

Acara pelantikan berlangsung dengan tertib dan khidmad,Sesuai dengan protokol kesehatan, pelantikan ini dirasa cukup membagakan bagi Pemerintah Desa gandrung manis dan keluarga terlantik.

Dalam kesempatannya Kasi Kesejahteran terlantik Kuni Hidayati, S.Si menyampaikan bahwa hari ini adalah hari yang sangat bersejarah, Saya bisa mengabdikan diri di Pemerintah Desa Gandrungmanis, dan terimakasih kepada semua pihak yang mensuport Saya, atas bimbingannya semoga apa yang didapatkan akan menjadi motivasi bagi Saya dalam menjalankan fungsi kerjanya menjadi Kasi Pemerintah Desa Gandrungmanis “ujar Kuni hidayati S.Si”.

acara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan kasi kesejahteraan yang di adakan di balaidesa gandrungmanis tersebut berjalan dengan lancar. (irfan yugianto)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *